Andromax I2 terusan dari Andromax I , Andromax I2 ini mempunyai spesifikasi yang tidak kalah dengan smarphone yang sudah unggul seperti samsung, zenfone, oppo dan masih banyak lagi, selain spesifikasinya yang terbilang bagus Andromax I2 ini dibandrol dengan harga terjangkau sehingga banyak yang memakainya.
Ok langsung saja ke topik pembahasan kita yaitu cara mengatasi bootloop pada Andromax I2, Ini dia bahan dan langkah-langkah yang harus anda perhatikan :
Note
⇉ Sebelum flashing Andromax i2 , pastikan versi smartphone anda sama dengan firmware yang anda download.
⇉ Pastikan baterai Andromax i2 anda mencapai 70% ketas.
⇉ Usahakan download melalui aplikasi browser Chrome atau Mozilla Firefox ( karna kalau di UC Link download tidak akan muncul).
Bahan-Bahan Yang diperlukan
Langkah-langkah mengatasi bootloop pada andromax i2
1.Setelah di download Rom Deodex-nya silahkan salin ke sdcard “usahakan jangan di dalam folder” dan pasang sdcard ke hp andromax i2 yang bootloop.
2. Lalu Jalankan Flash Tools Andromax i2.bat terus pilih no 1 untuk menginstall driver lalu tunggu sampai penginstalan selesai.
4.Selanjutnya balik lagi ke Flash Tools Andromax i2.bat ,pada menu Flash Tools Andromax i2.bat pilih install miui recovery permanen.
5. Setelah itu tunggu sampai proses penginstalan Recovery selesai.
7. Pada menu Mode Recovery pilih Wife Factory Data dan Wife Cache.
8. Setelah itu pilih install Zip from sd card lalu choose zip from sdcard.
9. Pada tahap ini pilihlah ROM yang tadi anda pindahkan atau salin ke kartu memori lalu pilih yes. Tunggu sampai proses penginstalan ROM selesai dan setelah itu pilih Reboot pada ponsel anda.
10. Pada saat ponsel anda melakukan Booting akan memakan waktu yang cukup lama maka untuk itu bersabarlah.
Note : Untuk ponsel kamu yang sudah terdapat CWM Recovery langsung saja mengikuti langkah ini dari mulai no.6
Baca Juga Cara Mengatasi Bootloop Pada Andromax I
Sekian dan terimakasih atas kunjunganya semoga cara mengatasi bootloop pada andromax i2 ini bermanfaat bagi kalian semua, bila ada cara yang kurang paham atau link mati anda bisa berkomentar dibawah.